Tak Selalu Baik, Ternyata Ahli Ibadah yang Seperti Ini Lebih Disukai Setan

- 10 Januari 2022, 10:00 WIB
Tak Selalu Baik, Ternyata Ahli Ibadah yang Seperti Ini Lebih Disukai Setan
Tak Selalu Baik, Ternyata Ahli Ibadah yang Seperti Ini Lebih Disukai Setan / Tangkap layar kanal YouTube/Buya Yahya

Baca Juga: Levi SEKARAT, Simak Fakta yang Terdapat di Attack on Titan Final Season Part 2 Episode 1

Adapun maksud dari tertipu disini adalah, seseorang yang merasa dirinya mulia karena banyak ibadah.

Akan tetapi, tanpa ia sadari, sebenarnya ibadah mereka itu sia-sia dan justru menjadi dosa.

Buya Yahya juga menjelaskan, tertipunya ahli ibadah disebabkan karena mereka tidak menyadari satu hal. Bahkan hal ini juga pernah diingatkan sebelumnya oleh Imam Ghazali.

“Awas hati-hati, Imam Ghazali mengingatkan yang jago ibadah ini biasanya lisannya nyelekit, dan enggak sadar,” ungkap Buya Yahya.

“Yang punya hafalan Al-Qur’an enggak sadar karena merasa, ngomong seenaknya, karena dianggap rendah semuanya,” tambahnya.

Baca Juga: Hati-hati! Pulau Jawa Diramal Akan Terbelah Jika Gunung Semeru dan 2 Gunung Ini Meletus

Ahli ibadah akan menjadi tidak sadar, bahwa ternyata apa yang diperbuat dan dikatakannya telah menyakiti dan merendahkan orang lain.

Bahkan lebih parahnya, mereka sampai tak menyadari bahwa mereka telah berbuat jahat terhadap orang-orang terdekatnya, seperti orang tua dan pasangan.

“Kadang jahatnya tuh luar biasa, jahat sama bapaknya, sama ibunya, sama suaminya, enggak sadar, hati-hati,” ucap Buya Yahya.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah