6 Rekomendasi Wisata Pantai di Pangandaran yang Wajib Dikunjungi, Hits dan Eksotis Banget!

- 29 Januari 2023, 09:30 WIB
6 Rekomendasi Wisata Pantai di Pangandaran yang Wajib Dikunjungi, Hits dan Eksotis Banget!
6 Rekomendasi Wisata Pantai di Pangandaran yang Wajib Dikunjungi, Hits dan Eksotis Banget! /PRITIM PRMN/ASEP NURDIN ROSIHAN ANWAR/

PORTAL NGANJUK - Berikut ini 6 rekomendasi wisata pantai di Pangandaran, Jawa Barat yang wajib dikunjungi, sangat eksotis dan instagramable banget.

Pangandaran terkenal memiliki banyak tempat wisata alam yang menarik, salah satunya adalah wisata alam pantai.

Bahkan Pangandaran mendapat julukan Hawaii van Java karena keindahan pantai-pantainya.

Pangandaran punya banyak wisata pantai, sebab sebelah selatan wilayah ini, yang berbatasan langsung dengan Samudra Hindia.

Berikut ini 6 rekomendasi wisata pantai di Pangandaran, yang bisa jadi referensi liburanmu di Pangandaran.

 Baca Juga: BMKG Hari Ini Beri Peringatan Potensi Karhutla, Ini Penyebanya

  1. Pantai Pasir Putih Pangandaran

Seperti namanya, Pantai Pasir Putih Pangandaran menyuguhkan hamparan pasir putih dan air laut biru yang eksotis.

Yang tak kalah unik, terdapat bangkai kapal MV Viking Lagos yang ditenggelamkan karena melakukan illegal fishing, dan menjadi lokasi foto instagramable. Tak ketinggalan kamu juga bisa menikmati keanekaragaman biota laut dengan snorkeling.

Lokasi Pantai Pasir Putih Pangandaran berada di Desa Pananjung, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x