6 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Tangerang yang Menarik, Cocok untuk Malam Mingguan

- 4 Februari 2023, 12:00 WIB
6 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Tangerang yang Menarik, Cocok untuk Malam Mingguan
6 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Tangerang yang Menarik, Cocok untuk Malam Mingguan /Instagram.com/@standingstonesbali

Berkunjung di malam hari, kamu bisa jalan-jalan dan berfoto-foto dengan latar lampu-lampu cantik dari pintu air yang memantul di air sungai yang terlihat cantik dan instagramable.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Wisata Terdekat di Purwakarta Paling Indah dan Instagramable

Bendungan Pintu Air 10 berada di Jalan Raya Sangego, Desa Koang Jaya, Kecamatan Karawaci, Tangerang.

3. Taman Cikokol

Taman Cikokol adalah salah satu ruang terbuka hijau di Tangerang, tempat yang cocok kamu datangi untuk sekedar jalan-jalan, refreshing, atau hunting spot foto yang menarik.

Taman Cikokol berada di Babakan, Tangerang.

4. Garden Lantern Maze Market

Garden Lantern Maze Market adalah destinasi wisata malam selanjutnya yang bisa kamu datangi di Tangerang, disini kamu bisa menikmati ratusan lampion cantik, dengan berbagai bentuk, serta beragam warna yang sangat menarik dan instagramable.

Garden Lantern Maze Market berada di Jl. MH. Thamrin P8 No.18, Cikokol, Kec. Tangerang, Kota Tangerang.

 Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Wisata Terdekat di Mojokerto Paling Hits, Dijamin Murah dan Cocok Buat Healing

5. The Breeze BSD

The Breeze BSD adalah destinasi wisata malam seru di Tangerang, yang menawarkan banyak aktivitas yang bisa dilakukan, seperti berbagai spot foto kekinian dan kuliner-kuliner lezat, yang berada di lokasi Lake Level (Level Danau) dan Sky Level (Level Langit).

The Breeze BSD berada di Jalan Grand Boulevard, BSD City, Tangerang.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x