10 Tempat Berziarah Umat Islam Di Madinah Terbaik Dan Bersejarah, Bisa Kamu Kunjungi!

- 27 Maret 2023, 11:00 WIB
Ilustrasi Masjid Nabawi di Kota Madinah//Pixabay.com/Konevi
Ilustrasi Masjid Nabawi di Kota Madinah//Pixabay.com/Konevi /

7. Al Baqi Cemetery

 

Sebuah tempat pemakaman tersuci Islam pertama sebelah masjid Nabawi, pada tempat peristirahatan para keluarga dan sahabat Nabi Muhammad SAW Umat Islam,  serta para tabiin dan tabiut tabiin Juga disebut sebagai Baqīʿ al-Gharqad. 

Beralamat Bani Khidrah, Al Madinah Al Munawwarah 42313, Arab Saudi.

8. Jabal Uhud

 

Sebuah gunung menjadi saksi lokasi pertempuran bersama para sahabat melawan pasukan kafir Quraisy, keistimewaan gunung ini bukit kelak ada surga telah disebutkan dalam sebuah hadist dan terdapat tempat pemakaman sahabat nabi yang telah gugur.1

Berada di dekat Gn. Uhud, Madinah Arab Saudi.

Baca Juga: Cintai Batik Indonesia Dengan Berkunjung Ke 6 Destinasi Wisata Kampung Batik Yuk!

Halaman:

Editor: Muhafi Ali Fakhri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x