Indosat Ooredoo Gangguan Sinyal Hari Ini? Coba Lakukan 4 Langkah Mudah Berikut Agar Sinyal Kembali Baik!

- 3 Maret 2022, 16:31 WIB
Indosat Ooredoo Gangguan Sinyal Hari Ini? Coba Lakukan 4 Langkah Mudah Berikut Agar Sinyal Kembali Baik!
Indosat Ooredoo Gangguan Sinyal Hari Ini? Coba Lakukan 4 Langkah Mudah Berikut Agar Sinyal Kembali Baik! /

PORTAL NGANJUK – Pernah gak sih kamu tiba-tiba merasa bete karena masalah kualitas jaringan atau sinyal yang buruk?

Hal ini tentu akan sangat menganggu sebab saat ini sebagian besar kegiatan di masa pandemi membutuhkan akses Internet.

Tapi kamu tak perlu risau sebab Indosat Ooredoo kini telah membagikan tips mudah untuk mendapatkan sinyal yang baik.

Berikut empat langkah untuk mendapatkan kualitas jaringan atau sinyal yang baik:

Baca Juga: Soeharto Tidak ada Dalam Keppres tentang Serangan Umum 1 Maret 1949, Apakah Dihilangkan? Begini Kata Mahfud MD

  1. Mode pesawat

Cara pertama yang dapat kamu lakukan adalah dengan mengaktifkan mode pesawat selama 10 hingga 20 menit lalu matikan kembali.

Ponselmu akan berhenti mencoba terhubung ke cell tower yang menghasilkan sinyal lemah dan mencari cell tower yang baru dengan kualitas sinyal yang kuat.

  1. Pindahkan ke perangkat lain

Perangkat elektronik lainnya dapat menganggu sinyal yang kamu gunakan pada ponsel untuk berkomunikasi.

Kamu dapat menghindar atau memberi jarak dari perangkat lain agar dapat mengurangi gangguan yang menghambat jaringan perangkat ponselmu.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Indosat Ooredoo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah