Apple Saat Ini Dilaporkan Sedang Menguji Port Pengisian USB-C di iPhone Untuk Kirim Data

- 14 Mei 2022, 16:30 WIB
Ilustrasi iPhone 2-3 jutaan rupiah.
Ilustrasi iPhone 2-3 jutaan rupiah. /pixabay.com/markusspiske

Dalam perubahan ini Apple mengharapkan kepada konsumen dapat melihat banyak manfaat seperti pengisian daya yang lebih cepat.

Selain itu dengan adanya port USB-C diharapkan dapat memiliki kecepatan transfer data yang lebih cepat.

Namun perubahan ini masih belum secara sah diresmikan karena dampak dari peluncuran USB-C di iPhone menjadi perubahan global sebagai salah satu produknya yang ikonik.

Baca Juga: Download Anime Kakkou no Iinazuke Episode 4 Sub Indo, Streaming Disini

Selain itu juga masih ada kemungkinan bahwa Apple akan memiliki model yang berbeda untuk wilayah yang berbeda.

Kini Apple masih melakukan pencarian mengenai masalah USB-C dan jenis solusi apa yang dibuat kedepannya.

Namun nantinya jika peluncuran port USB-C terjadi maka dapat menciptakan dampak yang cukup besar.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah