Mau Diet? Kenali Jenis Makanan Ini yang Bisa Merusak Dietmu

- 12 Januari 2022, 20:20 WIB
Ilustrasi diet/Mau Diet? Kenali Jenis Makanan Ini yang Bisa Merusak Dietmu
Ilustrasi diet/Mau Diet? Kenali Jenis Makanan Ini yang Bisa Merusak Dietmu /Pexels/Andres Ayrton

PORTAL NGANJUK – Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, Diet adalah cara mengatur jumlah makan dan minum yang masuk ke dalam tubuh untuk mencapai berat badan yang ideal.

Namun pada Praktiknya banyak yang mengira bahwa yang memiliki berat badan berlebih yang memerlukan diet.

Menjaga pola makan dan mengatur makanan adalah hal utama yang diperlukan dalam diet.

Baca Juga: Sedih Melihat Timnas Kalah dari Thailand, Makan Konate Mengaku Siap Jadi WNI demi Bela Timnas Indonesia

Namun sering kali makanan ini tidak sengaja menjadi hal yang dikonsumsi tiap harinya.

Berikut PORTAL NGANJUK rangkum makanan yang sering dikonsumsi tanpa sengaja yang bisa merusak dietmu;

  1. Roti Tawar

Walau memiliki rasa tawar, sebenarnya roti tawar mengandung banyak gula didalamnya.

Makanan ini termasuk makanan dari tepung yang telah melalui proses pengolahan yang panjang.

Tepung yang digunakan bahan dasar untuk membuat roti tawar dibuat dari biji-bijian yang telah dihaluskan.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah