Profil dan Biodata Deolipa Yumara, Pengacara Bhadara E yang Dicopot Padahal Belum Genap Sepekan Bertugas

- 13 Agustus 2022, 19:04 WIB
Siapa Deolipa Yumara, profil dan biodata Deolipa Yumara yang menjadi pengacara Bharada E tak sampai sepekan, fakta Deolipa Yumara.
Siapa Deolipa Yumara, profil dan biodata Deolipa Yumara yang menjadi pengacara Bharada E tak sampai sepekan, fakta Deolipa Yumara. /Tangkap layar instagram/@deolipa_project

Tidak hanya Deolipa Yumara, ternyata nama Muh Burhanuddin ikut tersingkir menjadi pengacara dari Bharada E.

"Dengan ini menerangkan bahwa terhitung tanggal 10 Agustus 2022 mencabut kuasa yang telah diberikan kepada Deolipa Yumara dan Muh Burhanuddin," isi kalimat surat

Menurutnya keputusan ini terasa janggal, namun dirinya harus terima, dan secara resmi tersingkir dari keterlibatan kasus kliennya.

Baca Juga: Seberapa Berbahaya Virus Zoonosis Langya? Berikut Penjelasannya

Diketahui ternyata Deolipa Yumara mengawali jenjang karier sebagai pengacara sejak tahun 1998, meskipun begitu belum memiliki Surat Pengesahan secara resmi sebagai seorang pengacara.

Berselang 2 tahun akhirnya statusnya menjadi jelas, secara resmi menjadi seorang pengacara dan ikut dalam Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) berlokasi di DKI Jakarta.

Sejak saat itu karier yang dijalani kian menjamur, sempat bertugas menjadi DPN Pusat Peradi, ikut serta mengurus bagian Hak Asasi Manusia.

Karier tidak sampai disitu saja, tahun 2019 Deolipa Yumara ternyata terpilih menjadi Ketua Umum API (Asosiasi Pengacara Indonesia), ditetapkan lantaran hasil Musyawarah Nasional pada periode ke-2.

Deolipa Yumara pernah menangani kasus seorang artis dan politisi bernama Angel Lelga, mungkin namanya tidak terlalu terkenal lantaran telah terjun ke dunia politik.

Saat itu yang menjerat nama Angel Lelga karena diduga terlibat kasus penipuan, menjurus pada penipuan berkedok bisnis kripto.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah