Benarkah Jawa akan Terbelah Menjadi 2 Bagian, Ramalan Jayabaya di Tahun 2022

10 Januari 2022, 15:15 WIB
Benarkah Jawa akan Terbelah Menjadi 2 Bagian, Ramalan Jayabaya di Tahun 2022 /Tangkapan Layar Join Media

PORTAL NGANJUK – Ramalan Jayabaya merupakan sebuah prediksi yang dipercayai beberapa orang khususnya masyarakat pada daerah Jawa.

Ramalan dari Prabu Jayabaya memang banyak sekali yang terbukti benar, ia juga memiliki kitab ramalan yang bernama Jangka Jayabaya.

Ramalan Jayabaya yang tertulis dalam kitab jangka jayabaya adalah sebuah ramalan dalam tradisi jawa.

Menurut kitab Jangka Jayabaya tersebut tahun 2022 masuk ke zaman kalasutra dimana menyimpan sebuah misteri mengerikan.

Baca Juga: Serem! Ternyata Pocong dan Kuntilanak Suka Tinggal di Pohon Ini, Jangan Tanam di Belakang Rumah

Kejadian mengerikan tentang nusantara juga telah tertulis dalam kitab ramalan Jangka Jayabaya tersebut.

Bahkan beberapa ramalan yang disebutkan dalam kitab Jangka Jayabaya tersebut menjadi kenyataaan.

Ramalan Jayabaya sudah banyak terbukti di tahun 2021 seperti erupsi gunung Semeru hingga gempa bumi dan banjir yang terjadi di beberapa daerah.

Bencana wabah serta kejadian besar yang berdampak pada kehidupan umat manusia juga telah terjadi pada tahun sebelumnya.

Misteri ramalan jayabaya tahun 2022 sudah terpecahkan, dimana dalam ramalan tersebut menyebutkan di tahun 2022 akan terjadi Bencana besar.

Baca Juga: Viral! Seorang Pria Tendang Sesajen di Gunung Semeru, Polda Jatim Bentuk Tim untuk Kejar Pelaku

Ramalan jayabaya tersebut juga menyebutan berbagai hal tentang nasib nusantara di masa depan dikaitkan akan datangnya suatu masa penuh bencana dan mengerikan.

Bencana tersebut akan meliputi banyaknya gunung merapi yang meletus, bumi berguncang-guncang, laut dan sungai akan meluap.

Kondisi ini akan menjadi masa penuh penderitaan bahkan masa kesewenang-wenangan dan ketidakpedulian.

Pada masa itu akan banyak orang-orang licik berkuasa dan orang-orang baik akan ditindas.

Akan tetapi setelah masa paling berat itu akan datang zaman baru, dimana akan datang zaman yang penuh kemegahan atau zaman keemasan nusantara.

Zaman baru itu akan tiba setelah datangnya seseorang yang disebut Satria Piningit.

 Baca Juga: Cara Mengetahui Warna Aura yang Terpancar dari Tubuh Kamu, Apakah Tubuh Kamu Memiliki Aura yang Langka

Di tahun 2022, ramalan Jayabaya juga menyebutkan adanya zaman yang disebut ahli segoro yang artinya adalah zaman air.

Dimana akan datang bencana yang disebabkan oleh air, bisa jadi tsunami yang diakibatkan oleh gempa atau letusan gunung atau bahkan banjir yang besar.

Salah satu ramalan jayabaya yang paling dikhawatirkan adalah ketika gunung slamet meletus, dimana disebutkan mengakibatkan pulau jawa terbelah menjadi dua bagian.***

Editor: Christian Rangga Bagaskara

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler