Berikut Daftar Pasangan Weton yang Tidak Boleh Menikah Menurut Kepercayaan Primbon Jawa

- 15 April 2022, 11:21 WIB
Ilustrasi Berikut Daftar Pasangan Weton yang Tidak Boleh Menikah Menurut Kepercayaan Primbon Jawa
Ilustrasi Berikut Daftar Pasangan Weton yang Tidak Boleh Menikah Menurut Kepercayaan Primbon Jawa /Tangkap layar/pixabay.com/Engin_Akyurt

Hal tersebut berguna untuk menolak bala serta sebagai wujud rasa syukur atas rumah tangganya yang masih dijaga.

Dari syukuran tersebut diharapkan dapat menjadi penghangat kehidupan rumah tangga mereka di masa yang akan datang.

Yang terpenting dari semuanya yaitu, pasangan harus siap dan ikhlas menerima apapun masalah yang mungkin akan menimpa kehidupan rumah tangganya.

Adapun contoh pasangan weton dengan jumlah neptu 26 di antaranya yaitu:

Minggu legi dan Rabu pahing, 10 dan 16.

Minggu wage dan Kamis pahing, 9 dan 17.

Kamis wage dan Jumat kliwon, 12 dan 14.   

Itulah daftar pasangan weton yang tidak boleh meikah menurut kepercayaan Primbon Jawa.

Pernikahan sendiri merupakan ibadah paling lama, yaitu berlaku selama seumur hidup. Untuk itu, menjaga dan merawat kehidupan pernikahan adalah sesuatu yang harus dilakukan.

Berbagai masalah dan rintangan pasti akan menghalangi, namun hal itu harus dilawan dan sebisa mungkin dilalui bersama sehingga akan terjaga kehidupan rumah tangga yang harmonis.

Halaman:

Editor: Andri Wahyu Pratama

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah