Lokasi Asli KKN di Desa Penari, Simple Man Rahasiakan Inisial Tempat Agar Aman!

- 18 Mei 2022, 08:00 WIB
Lokasi  Asli KKN di Desa Penari, Simple Man Rahasiakan Inisial Tempat Agar Aman
Lokasi Asli KKN di Desa Penari, Simple Man Rahasiakan Inisial Tempat Agar Aman /instagram.com/@erickthohir/

PORTAL NGANJUK- Cerita yang dibawakan oleh akun Twitter @Simple Man dan di adaptasi ke dalam sebuah film ini viral.

Film ini pecah di pasaran dengan rating yang terbilang tinggi.

Dimainkan oleh artis-artis papan atas seperti Tissa Biani dan artis lainnya.

KKN di desa Penari menarik banyak minat penonton di bioskop.

Berawal dari cerita dari sebuah akun di Twitter@Simple Man berujung pembuatan film.

Cerita di ulas semenarik mungkin sehingga minat penonton sangatlah tinggi dan memiliki rating tinggi.

Dikutip  PORTAL NGANJUK  dari laman Berita Desk Jabar Pikiran Rakyat.com

Di informasikan jika Desa Penari berada di wilayah Kota Banyuwangi tepatnya di Kecamatan Glend More.

Pengamat menemukan fakta itu berdasarkan ciri khas dari film ini yaitu adanya tapak tilas yang melegenda.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Desk Jabar Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x