Hewan Pembawa Berkah dan Ridho Allah, Berikan Makan Jika Masuk Rumah Kata Syekh Ali Jaber

- 23 November 2021, 05:00 WIB
Hewan Pembawa Berkah dan Ridho Allah, Berikan Makan Jika Masuk Rumah Kata Syekh Ali Jaber
Hewan Pembawa Berkah dan Ridho Allah, Berikan Makan Jika Masuk Rumah Kata Syekh Ali Jaber /Tangkapan layar youtube.com / Muslim - saluran dakwah.

PORTAL NGANJUK – Syekh Ali Jaber menjelaskan tentang hewan pembawa berkah dan ridho dari Allah jika hewan tersebut masuk ke rumah.

Selain itu, Syekh Ali Jaber menjelaskan, bahwa ada baiknya jika kita memberi makan hewan tersebut.

Lantas, hewan apa yang dimaksud Syekh Ali Jaber? Simak begini penjelasannya.

Baca Juga: Pernah Tinggalkan Sholat di Masa Lalu? Lakukan Ini untuk Menghapuskan Dosanya Kata Syekh Ali Jaber

Salah satu makhluk hidup yang berdampingan dengan manusia di muka bumi ini, ialah hewan.

Ada banyak jenis hewan yang hidup di dunia, dari yang berbahaya seperti ular berbisa hingga yang jinak seperti kucing.

Ada kalanya seseorang diperbolehkan membunuh hewan tertentu karena dianggap membahayakan.

Baca Juga: Hutang Akan Lunas hingga Sakit Bisa Sembuh, Syekh Ali Jaber: Cukup Baca 1 Dzikir dan Sebutkan Hajat Lalu Baca

Akan tetapi, ada kalanya juga manusia membunuh hewan tertentu untuk kepentingan pribadi, seperti untuk bahan makanan.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah