Kisah Keramat Wali Allah, Habib Lutfhi bin Yahya Diberi Cincin Oleh Rasulullah SAW

- 30 November 2022, 21:47 WIB
Maulana Habib Luthfi bin Yahya ziarah ke Makam Sunan Ampel di Surabaya
Maulana Habib Luthfi bin Yahya ziarah ke Makam Sunan Ampel di Surabaya /kemenag/

Padahal posisi Habib Luthfi saat itu sudah mau pulang dan telah memperoleh jatah kursi pesawat yang khusus untuk kembali lebih awal ke tanah air.

Tetapi karena kegundahan hati Habib Luthfi tidak kunjung berhenti, beliau pun memutuskan untuk menunda kepulangan ke Indonesia.

Habib Luthfi pun segera pergi ke kota Madinah.

Habib Luthfi merasakan, saat itu seakan-akan dipanggil oleh Baginda Nabi Muhammad SAW.

Maka Habib Luthfi segera pergi dari Jeddah menuju ke Madinah bersama jamaah haji.

Begitu sampai di Madinah, pengemudi mobil yang ditumpangi Habib Lutfi terkejut, melihat jarum jam ditangannya sambil meletakkan dadanya di atas setir kemudi.

Lalu berucap Subhanallah, rupanya Sopir itu baru menyadari, bahwa perjalanan yang baru saja ditempuh membawa Habib Lutfi, itu begitu cepat dan singkat.

Perjalanan yang biasanya memakan waktu 7 hingga 8 jam saat itu, hanya ditempuh dalam waktu sekian jam saja.

 

Padahal dia telah mengendarainya sesuai dengan perintah dari Habib Luthfi bin Yahya, agar tidak lebih dari kecepatan 80 hingga 90-an meter/jam.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah