PSSI Mengkonfirmasi Bahwa Posisi Shin Tae-yong Aman sampai 2023

- 18 Januari 2022, 16:15 WIB
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong /Instagram/PSSI/

PORTAL NGANJUK – PSSI melalui Sekretaris Jenderal Yunus Nusi mengkonfirmasi bahwa posisi pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong tersebut Aman.

Posisi Shin Tae-yong tersebut aman sesuai dengan kontrak pada tahun 2023 atau bahkan akan diperpanjang.

Beberapa waktu lalu beredar kabar dimana Komunikasi PSSI dengan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong terjadi Kebuntuan.

Baca Juga: Geger! Pesawat Garuda Indonesia Dikabarkan Mengalami Kecelakaan Hingga Hancur, Benarkah? Berikut Faktanya!

Kabar kebuntuan komunikasi yang dilakukan PSSI dan Shin Tae-yong tersebut diutarakan oleh anggota Komite Eksekutif PSSI Haruna Soemitro.

Sebagaimana dikutip PORTAL NGANJUK dari Antara, Yunus menyampaikan pernyataan resmi yang diterima di Jakarta pada Senin, 18 Januari 2022.

Pernyataannya sekaligus untuk menanggapi hebohnya pernyataan anggota komite eksekutif PSSI Haruna soemitro yang mengkritik Shin tae-yong.

 Baca Juga: 8 Hewan Ini Jika Datang di Rumah, Akan Membawa Pesan Kehidupan Menurut Primbon Jawa

“Dalam diskusi dan rapat di internal PSSI semua tetap menghargai sebuah keputusan yang bersifat kolektif kolegial,” kata Yunus.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah