Apa saja 10 Konsep Geografi? Konsep Jarak, Lokasi, Pola, Morfologi, Aglomerasi, Keterjangkauan, Interaksi

- 30 Desember 2022, 18:58 WIB
10 Konsep Geografi : Konsep Jarak, Lokasi, Pola, Morfologi, Aglomerasi, Keterjangkauan, Interaksi
10 Konsep Geografi : Konsep Jarak, Lokasi, Pola, Morfologi, Aglomerasi, Keterjangkauan, Interaksi /pixabay/3093594

PORTAL NGANJUK - Konsep geografi penting diketahui untuk memahami ilmu geografi.

Konsep Geografi dipelajari pada siswa kelas 10 pada pembelajaran Geografi Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial.

Sekilas, geografi merupakan ilmu yang mempelajari iklim, cuaca, permukaan bumi, lautan, sungai, penduduk, serta flora dan fauna.

Secara ringkas geografi merupakan ilmu yang mempelajari aspek manusia dan alam yang terjadi hubungan timbal balik.

Ilmu geografi memiliki keterkaitan dengan ilmu lain seperti sejarah, biologi, kimia, ekonomi, dsb.

Lantas, apa saja yang termaauk dalam konsep geografi ?

Dikutip PORTAL NGANJUK dari buku Geografi untuk kelas X SMA/MA karya Anjani dan Haryanto, berikut penjelasan Konsep Geografi:

Baca Juga: Resep Lumpia Semarang, Cocok Jadi Ide Cemilan Santai, Cara Bikinya Gampang!

  1. Konsep Lokasi

Pada konsep ini, dibagi menjadi 2 yaitu lokasi relatif dan lokasi absolut.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x