Sinyal Kartu Tri Mendadak Hilang? Begini Cara Mengatasi Gangguan Jaringan Internet Tri Jika Lemot

- 28 Juni 2022, 08:21 WIB
Sinyal Kartu Tri Mendadak Hilang? Begini Cara Mengatasi Gangguan Jaringan Internet Tri yang Lemot
Sinyal Kartu Tri Mendadak Hilang? Begini Cara Mengatasi Gangguan Jaringan Internet Tri yang Lemot /BookSpring

Cara termudah yakni dengan mengecek pembaruan pada setting, tentang ponsel, dan cek pada software ponsel anda apakah ada pembaruan atau tidak.

Jika muncul notifikasi pembaruan, maka segeralah melakukan update dan instal update sofwarenya, dengan begitu masalah eror pada penangkapan mungkin bisa teratasi dan normal kembali.

Baca Juga: Kartu SIM XL, Tri, Telkomsel, Indosat dan By U Gangguan Hari Ini, Begini Cara Ampuh Atasinya

  1. Pakai Koneksi Wifi

Jika sudah memakai semua cara diatas tak mengatasi masalah jaringan internet tri, jangan khawatir ada solusi jitu.

Cobalah untuk konek pada koneksi Wifi, dengan begitu internet pada ponsel anda akan kembali berfungsi dengan lancar.

Demikian adalah beberapa cara yang dapat Anda lakukan untuk mengatasi sinyal kartu SIM Tri yang tiba-tiba hilang dan mengalami gangguan jaringan internet.***

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x