Cek Fakta: Pihak Kepolisian Dikabarkan Tangkap Ustadz Abdul Somad Akibab Donasi Bodong?

- 16 Oktober 2021, 12:00 WIB
Cek Fakta: Pihak Kepolisian Dikabarkan Tangkap Ustadz Abdul Somad Akibab Donasi Bodong?
Cek Fakta: Pihak Kepolisian Dikabarkan Tangkap Ustadz Abdul Somad Akibab Donasi Bodong? /You Tube Fitnatiddunya

PORTAL NGANJUK– Da’I kondang yang bernama Ustadz Abdul Somad (UAS) , narasi dakwahnya selalu menjadi kontroversial setelah dituding menghina agama non-muslim.

Kini tersirat kabar bahwa Ustadz Abdul Somad (UAS) berurusan dengan pihak kepolisian.

Kabar itupun menjadi ramai dan di perbincangkan di media sosial seperti Instagram, FaceBook dan Twitter.

Baca Juga: Kulit Wajah Langsung Halus dan Glowing, Berikut Cara Mudah Mengencangkan Kulit Wajah ala dr. Saddam Ismail

Dikabarkankan baru-abru ini, kabarnya beredar luas di YouTube kalau Da’I kondang tersebut diamankan dan ditangkap oleh pihak kepolisian.

Dari kanal YouTube tersebut dikabarkan kalau rumah Ustadz Abdul Somad digeledah pihak kepolisian, dikarena investasi bodong dengan kedok kemanusiaan.

Kabar tersebut dilansir dari kanal YouTube Suara Inspirasi yang berjudul “Berita Terkini – Buntut Panjang Dana Bodong!!

Baca Juga: Hati-Hati! 5 Gejala Stroke Ini Wajib Anda Ketahui, Salah Satunya Tremor Pada Tangan

Video tersebut di unggah pada 23 Mei 2021, dan video tersebut banyak ditanyakan kebenaranya kabar itu oleh netizen.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x