Cek Fakta: Pesawat Garuda Air Dikabarkan Alami Kecelakaan Saat Take Off Hingga Hancur Berkeping-keping!

- 19 Januari 2022, 08:00 WIB
Cek Fakta: Pesawat Garuda Air Dikabarkan Alami Kecelakaan Saat Take Off Hingga Hancur Berkeping-keping!
Cek Fakta: Pesawat Garuda Air Dikabarkan Alami Kecelakaan Saat Take Off Hingga Hancur Berkeping-keping! /Tangkap layar/Medsos

PORTAL NGANJUK –  Diisukan pesawat Garuda Air mengalami kecelakaan saat sedang take off pada suatu bandara di luar negeri.

Isu tersebut beredar pada sebuah video yang menayangkan pesawat Garuda Air yang sedang take off tiba tiba mati mesin dan jatuh hingga hancur.

Video yang diterima PORTAL NGANJUK, Senin 17 Januari 2022 terlihat rekaman itu begitu dahayatnya pesawat Garuda terhempas.

 Baca Juga: Serial Moon Knight Akan Segera Tayang Bulan Maret, Simak Sinopsis dan Daftar Pemerannya

Pesawat itu di dalam narasi yang beredar jatuh di sebuah Bandara di Negara Iran.

"Most carzy emergency landing by druk pilot X-planet 11," tulis keterangan dalam video.

Faktanya, Video itu adalah simulasi di yang sebelum nya videonya telah diunggah di Youtube.

 Baca Juga: Ibu Kota Indonesia Resmi Pindah, Jokowi Pilih Nusantara Sebagai Nama Ibu Kota Baru

VIDEO itu adalah amimasi yang dibuat menyerupai kejadian pesawat Garuda kecelakaan dan terhempas.

Sebagaimana dilansir PORTAL NGANJUK dari insulteng.pikiran-rakyat.com dalam artikel “Heboh Video Pesawat Garuda Kecelakaan Jatuh Terhempas dan Hancur, Cek Faktanya” berikut kelanjutannya.

Berdasarkan Penelusuran tim Cek Fakta PORTAL NGANJUK video itu tidak benar adalah informasi palsu alias hoax.

 Baca Juga: Setelah Terjadi Hujan Deras, Ibu Kota Dilanda Banjir

Kesimpulan dari video dan narasi yang beredar menyebutkan Pesawat Garuda Air Dikabarkan Alami Kecelakaan Saat Take Off Hingga Hancur Berkeping-keping adalah informasi yang tidak benar atau HOAX.***

(Situr Wijaya/insulteng.pikiran-rakyat.com)

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: INSulteng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah