5 Makanan Sehat yang Bagus untuk Tingkatkan Kekuatan Otak

- 19 November 2021, 17:45 WIB
Ilustrasi tomat.
Ilustrasi tomat. /Pixabay

PORTAL NGANJUK –  Tidak sedikit orang yang belum tau apa saja cemilan sehat dan memiliki banyak manfaat bagi Kesehatan.

Pada saat WFH atau sedang menonton, Cemilan merupakan hal yang wajib ada untuk menemani aktifitas kita.

Cemilan yang bagus dan sehat bisa bagus untuk tingkatkan kekuatan otak, terlebih saat kita sedang melakukan kegiatan, dilansir PORTAL NGANJUK  dari Pikiran Rakyat dalam artikel “5 Makanan Sehat yang Bagus untuk Dijadikan Cemilan, Bisa Tingkatkan Kekuatan Otak”.

 Baca Juga: Sering Disepelakan, Jenis Pakaian Ini Sangat Dilarang Allah dan Rasulullah, Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

  1. Bayam

Sebuah penelitian yang dilakukan oleh Rush University menunjukkan bahwa orang yang mengkonsumsi 1-2 porsi sayuran hijau, seperti bayam, selama 5 tahun, memiliki kemampuan kognitif seseorang 11 tahun lebih muda.

Bayam mengandung vitamin K, folat, beta karoten (antioksidan), dan lutein (antioksidan).

 Baca Juga: Ampuh untuk Turunkan Kolesterol hingga Gula Darah, Ini Manfaat Daun Kelor Bagi Kesehatan

  1. Alpukat

Alpukat adalah buah yang terdiri dari karbohidrat sehat, lemak, dan vitamin K, C, B5, B6, E, float, kalium.

Kandungan yang bagus dalam alpukat ini dapat meningkatkan kekuatan otak dan kesehatan lainnya.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x