Resep Masakan Beef Teriyaki ala Menuresepharian, Sangat Menggugah Selera

- 30 November 2021, 18:45 WIB
Beef Teriyaki.
Beef Teriyaki. /Instagram.com/@menuresepharian

PORTAL NGANJUK –  Kali ini adalah olahan daging dipadukan dengan bumbu teriyaki, rasanya sungguh lezat dan nikmat.

Membuatnya tidaklah sulit dan bahan yang digunakan cukup sedikit, tentunya sangat mudah untuk dipraktikkan di rumah.

berikut resep masakan Beef Teriyaki ala Menuresepharian, dilansir PORTAL NGANJUK dari Portal Jember dalam artikel “Resep Masakan Beef Teriyaki ala Menuresepharian, Bumbu Meresap pada Daging Sehingga Memiliki Rasa yang Nikmat” Instagram @menuresepharian pada 27 November 2021.

 Baca Juga: Kenali 7 Aroma Pertanda Kehadiran Makhluk Halus di Dekatmu!

Bahan:

  • 500 gram daging sapi bagian has, iris tipis
  • 150 ml air panas
  • 3 siung bawang putih, cincang halus
  • 1 buah bawang bombay, iris tipis
  • 2 sdm minyak sayur / mentega untuk menumis
  • 1 sdm tepung maizena + sedikit air aduk rata

 Baca Juga: Zaidul AKbar Jelaskan Cara Bersihkan Paru-paru Mudah dan Murah dengan Buah Ini!

Bahan saus teriyaki:

  • 5 sdm teriyaki sauce
  • 3 sdm kecap manis
  • 2 sdm mirin / cuka jepang
  • 1 sdm shaoxing cooking wine

 Baca Juga: 5 Manfaat Konsumsi Ikan Lele, Dapat Membantu Perkembangan Anak!

Cara membuat:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x