Tips Merayakan Tahun Baru 2023 di Kos atau di Rumah, Tetap Seru dan Hemat!

- 29 Desember 2022, 13:53 WIB
Tips Merayakan Tahun Baru di Kost, Tetap Seru dan Hemat!
Tips Merayakan Tahun Baru di Kost, Tetap Seru dan Hemat! /pexels.com

PORTAL NGANJUK – Menyambut tahun baru di kost bisa saja diolah menjadi perayaan yang seru dan berkesan, dengan biaya seadanya anak kost juga bisa menikmati kemeriahan perayaan tahun baru ala hemat.

Berikut ide rayakan tahun baru di kost dengan seru dan hemat

 

  1. Masak makanan sederhana bersama sahabat

Menyambut tahun tidak lengkap dengan makanan. Dengan mengeluarkan biaya yang tidak banyak anak kostan bisa memasak makanan sederhana seperti membuat jagung bakar, sosis bakar dan masakan sederhana lainnya.

Ide ini bisa dipakai untuk merayakan tahun baru dikostan bersama sahabat maupun teman kostan dengan meriah ala kostan

Baca Juga: Hal yang Harus Dilakukan Oleh Pengangguran? Simak Berikut Tips agar Hidup Lebih Baik!

  1. Nonton film favorit

Nonton film favorit baik sendiri maupun ditemani sahabat tetap saja terasa asik. Ide ini bisa dipakai untuk mangisi malam tahun baru atas kepenatan dari kuliah maupun kerja. 

Ide ini juga membuat otak lebih rileks dan badan akan tidak bekerja lebih berat daripada biasanya karena tubuh merespon energy yang membuat lebih santai dan menyenangkan dari pada sebelumnya.

 

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x