Benarkah Kabar Mobile Legends Ditutup? Tanggal 5 Juni 2022 Menjadi Kabar Buruk Bagi Pemain

- 23 Mei 2022, 12:50 WIB
Benarkah Kabar Mobile Legends Ditutup? Tanggal 5 Juni 2022 Menjadi Kabar Buruk Bagi Pemain
Benarkah Kabar Mobile Legends Ditutup? Tanggal 5 Juni 2022 Menjadi Kabar Buruk Bagi Pemain /YouTube Angga Mzrbest

Memiliki banyak mode permainan, seperti rank, magic chess, dan clasic.

Di dalam game pemain juga bisa melatih skill dengan latihan secara mandiri bersama bot.

Menu ini disediakan Moonton untuk pemain supaya bisa lebih leluasa bermain tanpa takut mempengaruhi peringkatnya akan turun.

Saat latihan, pemain bisa menggunakan berbagai hero yang tersedia di ML.

Selain bisa latihan sepuasnya, game moba ini bersifat online.

Baca Juga: Berikut Isi Gugatan Riot Terhadap Moonton, yang Bisa Membuat Mobile Legends Dihapus dari Playstore pada 5 Juni

Pemain bisa mengajak teman untuk bermain bersama dalam ruangan yang sama.

Dengan ini bisa mempertemukan teman bermain yang asik dan saat bermain menjadi lebih seru.

Seperti yang telah dilakukan banyak orang, membuat konten ML bermain dengan teman-temannya.

Di Youtube, TikTok banyak tersebar video yang menjelaskan mengenai cara bermain untuk setiap hero di ML.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah