Dikecam Banyak Pihak Di Seluruh Dunia, Serangan Israel ke Kamp Pengungsi Rafah Tetap Terjadi

- 1 Juni 2024, 17:14 WIB
Dikecam Banyak Pihak Di Seluruh Dunia, Serangan Israel ke Kamp Pengungsi Rafah Tetap Terjadi
Dikecam Banyak Pihak Di Seluruh Dunia, Serangan Israel ke Kamp Pengungsi Rafah Tetap Terjadi /Unsplash/Ahmed Abu Hameeda/

Tuduhan yang diajukan oleh Khan adalah kejahatan perang dan kejahatan terhadap kemanusiaan yang terkait dengan konflik di wilayah Palestina.

Pengajuan surat perintah penangkapan ini merupakan langkah penting dan menunjukkan keseriusan ICC dalam menegakkan hukum internasional.

Namun, penting untuk dicatat bahwa surat perintah penangkapan ini belum tentu mengarah pada penangkapan yang sebenarnya. Israel tidak mengakui ICC dan tidak mungkin bekerja sama dengan penyelidikan pengadilan.

 

Sebelumnya juga, Pada Jumat, 24 Mei 2024, Mahkamah Internasional memerintahkan Israel untuk segera menghentikan operasi militernya di wilayah Rafah.

Namun, dikemudian hari, pada Minggu, 26 Mei 2024, Israel menyerang sebuah kamp di timur laut Rafah. Dinas pertahanan sipil Palestina mengatakan sekurang-kurangnya terdapat 40 warga sipil menjadi korban dan puluhan warga sipil lainnya luka-luka.

Selanjutnya pada Senin, 27 Mei 2024, Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menyebut serangan itu sebagai insiden tragis, dan mengatakan penyelidikan sedang dilakukan.***

 

 

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah