Waspada! BMKG: Hujan Es Akan Landa Surabaya dan Beberapa kota Besar di Indonesia Hingga April 2022

- 23 Februari 2022, 06:30 WIB
BMKG: Hujan Es Akan Landa Surabaya dan Beberapa kota Besar di Indonesia Hingga April 2022
BMKG: Hujan Es Akan Landa Surabaya dan Beberapa kota Besar di Indonesia Hingga April 2022 /

PORTAL NGANJUK – Cuaca ekstrem berupa fenomena hujan es telah melanda Surabaya, Lampung, Bekasi dan beberapa kota lain di Indonesia belum lama ini.

Fenomena hujan es merupakan cuaca ekstrem yang perlu diwaspadai.

Lantaran hujan es akan sangat berbahaya jika partikel es tersebut berukuran agak besar dan mengenai manusia.

Baca Juga: 10 HP Dengan Fitur NFC Termurah 2022, ada Samsung Galaxy M32 hingga Xiaomi Redmi Note 10 Pro

Hal tersebut mungkin akan berpotensi untuk melukai ataupun menyakiti rang yang terkena hujan es tersebut.

Selain itu, suhu yang sangat dingin perlu diperhatikan ketika hujan es terjadi.

Selain itu partikel es yang jatuh ke jalan raya, dapat membuat kendaraan yang melintas menjadi licin.

Oleh karena itu masyarakat diharapkan selalu waspada.

"Fenomena hujan es adalah fenomena cuaca ekstrem yang terjadi dalam skala lokal dan ditandai dengan adanya jatuhan butiran es yang jatuh dari awan serta dapat terjadi dalam periode beberapa menit," tutur Deputi BMKG Guswanto di Jakarta, Selasa 22 Februari 2022.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah