Prabowo Dinilai Siap Ambil Alih Kekuasaan Jika Jokowi dalam Beberapa Minggu Kedepan Dilengserkan

- 11 April 2022, 16:50 WIB
Prabowo Dinilai Siap Ambil Alih Kekuasaan Jika Jokowi dalam Beberapa Minggu Kedepan Dilengserkan
Prabowo Dinilai Siap Ambil Alih Kekuasaan Jika Jokowi dalam Beberapa Minggu Kedepan Dilengserkan /Instagram/@kemhanri

"Itu poin bagus, karena orang marah maka orang anggap 'oke ini turun dulu deh Jokowi', tetapi refleksnya musti ada tuh," ujarnya menambahkan.

Rocky Gerung juga mengatakan bahwa jika Jokowi mundur, kekuasaan akan berpindah kepada salah satu dari tiga Menteri 'Triumvirat'.

Triumvirat adalah sebuah istilah yang menggambarkan rezim politik yang didominasi oleh tiga orang penguasa, yang masing-masing disebut Triumvirat.

"Karena tetap kalau disebut triumvirat, Jokowi mundur kekuasaan berpindah kepada ibu menteri luar negeri, Menteri Dalam Negeri, dan Pak Prabowo," ujar Rocky Gerung.

Baca Juga: Nasib Lesti Kejora dan Rizky Billar Alami Krisis Usai Diduga Terima Rp1 M dari Bos DNA Pro?

Kemudian dari ketiga orang tersebut, Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto pun dinilai menjadi kandidat yang paling berpotensi dan pantas untuk menggantikan Jokowi.

"Lalu orang anggap pak Prabowo yang paling mungkin melanjutkan kekuasaan.

Lalu Pak Prabowo mengambil kesempatan untuk mengkonsolidasi dirinya sehingga MPR memilih dia sebagai presiden," ucap Rocky Gerung.

"Itu kan potensi-potensi bisa terjadi, lalu banyak orang yang merasa bahwa ada problem," ujarnya menambahkan.

Selain itu, ada pula nama Megawati Soekarnoputri yang turut merasakan dampaknya.

Halaman:

Editor: Muhafi Ali Fakhri

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah