PVMBG Ingatkan Potensi Tanah Bergerak di Musim Hujan 2024, Ini Penyebabnya

- 9 Januari 2024, 13:46 WIB
PVMBG Ingatkan Potensi Tanah Bergerak di Musim Hujan 2024, Ini Penyebabnya
PVMBG Ingatkan Potensi Tanah Bergerak di Musim Hujan 2024, Ini Penyebabnya /Karawangpost/BPBD Kabupaten Bogor

Oktory menekankan bahwa meskipun suatu daerah berada dalam zona merah gerakan tanah, bukan berarti tidak memungkinkan untuk membangun rumah atau gedung.

Melalui rekayasa geoteknik, bangunan dapat dirancang untuk lebih kokoh menghadapi kondisi lingkungan sekitar, termasuk risiko gerakan tanah.

"Rekayasa geoteknik memerlukan investasi yang cukup besar karena melibatkan perencanaan fondasi. Pembangunan di zona kerentanan gerakan tanah tinggi umumnya membutuhkan biaya lebih tinggi dibandingkan dengan pembangunan di zona kerentanan gerakan tanah rendah," tandasnya. ***

Halaman:

Editor: Muhafi Ali Fakhri

Sumber: ANTARA


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah