Alasan Kenapa Indonesia Kalah 4:0 Dari Thailand, Sudah Diprediksikan Mantan Pelatih Thailand? Ini Penjelasanny

- 30 Desember 2021, 14:05 WIB
Timnas Indonesia di Piala AFF 2021./ Twitter PSSI
Timnas Indonesia di Piala AFF 2021./ Twitter PSSI /twitter

 

PORTAL NGANJUK – Mengejutkan beberapa pekan sebelum laga panas Timnas Indonesia melawan Timnas Thailand, mantan pelatih Thailand prediksikan skuad Gajah Perang akan mudah keluar sebagai juara.

Skuad besutan Shin Tae Yong itu ternyata harus kalah di leg 1 kontra Thailand dengan skor akhir 4:0 tanpa balas.

Hal itu selaras dengan yang pernah diprediksikan oleh mantan pelatih Timnas Thailand bernama Witthaya Laohakul, ia mengatakan Thailand akan melenggah bebas meraih juara.

Seperti diketahui beberapa gol tersebut 2 Gol di cetak oleh C. Songkrasin, B. Phala 1 gol, dan S. Sarachat 1 Gol.

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap 30 Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2020, Siap Lawan Thailand di Final

Pertandingan laga Indonesia kontra Thailand tersebut akan diselanggarakan menjadi 2 leg yaitu tanggal 29 Desember 2021 dan 1 Januari 2022 dalam ajang piala AFF 2021.

Tidak dipungkiri memang kenyataannya Indonesia haru menelan pil patih setelah tersisih 4:0 leg pertama piala AFF 2021.

Dari Portal Nganjuk yang mengutip dari kanal YouTube Giring Bola pada 30 Desember 2021, Witthaya Laohakul mengatakan skuad Garuda bakal sulit keluar sebagai juara di Piala AFF 2021.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Portal Kudus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x