WHO dan PBB Akan Memberhentikan Vaksinasi di Seluruh Dunia, Benarkah? Simak Faktanya Berikut

- 12 Januari 2022, 18:20 WIB
WHO dan PBB Akan Memberhentikan Vaksinasi di Seluruh Dunia , Benarkah? Simak Faktanya Berikut
WHO dan PBB Akan Memberhentikan Vaksinasi di Seluruh Dunia , Benarkah? Simak Faktanya Berikut / Fabrice Coffrini/Pool via REUTERS/

PORTAL NGANJUK – Beredar kabar sebuah narasi dari pesan Whatsapp yang mengatakan bahwa terdapat dari informasi dari WHO dan PBB.

Bahwa vaksinasi akan diberhentikan di seluruh dunia, benarkah? Simak faktanya berikut.

WHO merupakan Organisasi Kesehatan Dunia dan salah satu badan PBB bermarkas di Jenewa, Swiss.

Baca Juga: Cek Fakta: Perang Saudara Islam Melawan Kafir PKI Segera Dimulai, Benarkah? Begini Fakta Sebenarnya

WHO didirikan pada 7 April 1948 dan Direktur Jenderal sekarang adalah Tedros Adhanom.

Dari kabar pesan Whatsapp tersebut WHO menyatakan vaksin di seluruh dunia harus diberhentikan.

Tak hanya itu, pesan tersebut juga mencantumkan unggahan video yang mengklaim informasi penghentian vaksinasi PBB dan WHO.

Baca Juga: HUT ke 55, Pertamina Dikabarkan Sebar Link Kuisioner dan Beri Rp2 Juta Bagi Pengisi Beruntung, Begini Faktanya

Berikut pesan narasi kabar yang beredar tersebut:

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Indonesian Hoaxes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x