Kenali Diri! Berikut 5 Tanda Kamu Hidup Dengan Perasaan Trauma

- 11 Februari 2023, 11:15 WIB
Ilustrasi trauma.  Kenali Diri! Berikut 5 Tanda Kamu Hidup Dengan Perasaan Trauma
Ilustrasi trauma. Kenali Diri! Berikut 5 Tanda Kamu Hidup Dengan Perasaan Trauma /Pixabay.com

PORTAL NGANJUK – Rasa trauma akan suatu hal sering kali menetap pada diri kita tanpa kita sadari.

Sebagian orang mungkin menganggap hal tidak menyenangkan hanya sebuah kenangan yang buruk.

Tapi, beberapa orang menganggap dan meyakini bahwa hal tidak menyenangkan tersebut adalah hal yang menakutkan.

 

Pentingnya mengenali diri sendiri, adalah agar kita lebih dekat dengan diri sendiri. Kita juga jadi tau apa yang kita inginkan, kita sukai dan yang tidak kita sukai.

Baca Juga: 16 SD Terbaik di Kabupaten Klaten Akreditasi A Menurut Kemendikbud, Cek di Sini

Rasa trauma yang berlebih akan membuat kita sulit berjalan bebas pada hidup sendiri.

Menurut hellosehat.com, trauma merupakan kejadian yang tidak menyenangkan dan membuat orang yang mengalaminya merasa tidak aman dan tidak berdaya menghadapi dunia yang menurutnya penuh dengan bahaya.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x