Usai Tayangkan Anime Shuumatsu No Harem yang Disensor, Crunchyroll Tuai Kritikan Pedas dari Para Penggemar

- 14 Januari 2022, 18:53 WIB
Usai Tayangkan Anime Shuumatsu No Harem yang Disensor, Crunchyroll Tuai Kritikan Pedas dari Para Penggemar
Usai Tayangkan Anime Shuumatsu No Harem yang Disensor, Crunchyroll Tuai Kritikan Pedas dari Para Penggemar /Tangkap layar/YouTube NBCUniversal Anime

“Kemarin nezuko dianggap pelecehan, ini malah maunya no sensor,” tulis akun @ninym_elania09.

 

“Nezuko nggk disensor dikritik, ini disensor dikritik juga… Maunya netijod apasi?,” ucap akun Instagram @arvasyahrajif.

Anime Shuumatsu No Harem sendiri adalah anime yang menceritakan tentang kondisi peradaban manusia pada tahun 2040.

Pada saat itu semua laki-laki di dunia terkena semacam virus yang membuat para laki-laki itu meninggal dunia.

Namun, masih terdapat 5 orang laki-laki yang masih hidup, mereka pun menjadi sumber daya paling berharga saat itu.

Mereka memiliki misi untuk memulihkan peradaban manusia dengan hidup bersama para wanita yang berjumlah 99% dari peradaban manusia saat itu.***

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x