Keindahan Roro Kuning di Nganjuk, Air Merambat yang Ternyata Memiliki Mitos di Dalamnya

- 22 Januari 2022, 07:20 WIB
Keindahan Roro Kuning, Air Merambat yang Ternyata Memiliki Mitos di Dalamnya
Keindahan Roro Kuning, Air Merambat yang Ternyata Memiliki Mitos di Dalamnya /Instagram @infonganjuk

Untuk mencari kesembuhan mereka mengembara menjelajahi hutan dan naik turun gung hingga tiba di desa Bajulan di lereng Gunung Wilis.

Dalam petualangan, mereka bertemu dengan seorang resi sakti bernama Resi Darmo dari Padepokan Ringin Putih.

Dia pun langsung mengibati kedua putri tersebut.

Dengan kesaktian dan obat tradisional, maka sembuhlah mereka berdua.

Baca Juga: Dapatkan Bansos Sembako Senilai Rp2,4 Juta per Tahun, Cair Januari 2022: Ini Cara Cek Online dan Syaratnya!

Dalam proses pengobatannya, Roro Kuning sering menyendiri di sebuah Air Terjun di desa Bajulan.

Untuk mengenang kesembuhan keduanya, Resi Darmo menamai Air Terjun tersebut dengan nama Air Merambat Roro Kuning.

Di area wisata Roro Kuning juga ada petilasan terkenal dari Jendra Soedirman, bekas petilasan Jendral Soedriman saat melawan penjajahan dulu.

Petilasan tersebut bisa teman-teman kunjungi setelah maupun sebelum berkunjung ke Air Merambat Roro Kuning.***

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah