Jadwal Puasa Nahdlatul Ulama NU dan Muhammadiyah Berbeda? Simak Live Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022

- 1 April 2022, 20:01 WIB
Jadwal Puasa Nahdlatul Ulama NU dan Muhammadiyah Berbeda? Simak Live Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022
Jadwal Puasa Nahdlatul Ulama NU dan Muhammadiyah Berbeda? Simak Live Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022 /Tangkap Layar/YouTube/Kemenag RI

PORTAL NGANJUK – Hingga kini masyarakat masih bertanya-tanya kapan penetapan Ramadhan 2022.

Kita ketahui bahwa Sidang Isbat digelar dengan tujuan untuk menentukan dan penetapan 1 Ramadhan 2022.

Sidang Isbat kali ini digelar di Kementerian Agama yang dihadiri oleh para ormas pada Jumat 1 April 2022 pukul 17.00 WIB.

Sedangkan seminar posisi hilal terbuka untuk umum dan dapat disaksikan melalui streaming YouTube Bimas Islam.

Baca Juga: Nonton Anime Saiyuki Reload Zeroin Episode 1-13 Sub Indo, Streaming dan Download Disini

Sidang Isbat akan dilakukan setelah menerima laporan dari pemantau hilal yang tersebar pada 101 titik dari Sabang hingga Merauke.

Sebelumnya, Muhammadiyah telah menentukan bahwa 1 Ramadhan jatuh pada Sabtu, 2 April 2022.

Penentuan ini sudah dilakukan sejak jauh hari sebelum Sidang Isbat digelar.         

Dilihat dari posisi hilal pada Jumat berada sedikit di atas kriteria imkanur rukyah.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x