Aliansi Buruh Rayakan May Day 2022, Warga Diimbau Hindari Kawasan DPR MPR hingga GBK Senayan

- 14 Mei 2022, 11:35 WIB
Aliansi Buruh Rayakan May Day 2022, Warga Diimbau Hindari Kawasan DPR MPR hingga GBK Senayan
Aliansi Buruh Rayakan May Day 2022, Warga Diimbau Hindari Kawasan DPR MPR hingga GBK Senayan /Pixabay/satheeshsankaran/

Baca Juga: Harga dan Spesifikasi Xiaomi Poco F4 GT Mei 2022, Pakai Prosesor 8 Gen 1 dan Layar Amoled

Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal, ikut bicara mengenai agenda yang akan dilakukan.

Menurut Iqbal, akan ada banyak elemen yang tergabung dalam unjuk rasa atau demo kali ini.

Setidaknya untuk catatan sementara total buruh yang berencana turun ke jalan berjumlah 100 ribu.

Namun setelah berbincang dengan Satgas Covid-19 hanya diperbolehkan melakukan aksi unjuk rasa atau demo dengan maksimal kapasitas hanya 50 persen.

Oleh karena itu setidaknya 50 ribu buruh akan ada di jalan dan berkumpul di 2 lokasi.

Baca Juga: Link Nonton My Love My Enemy Season 2 Full Episode, Netizen: Season 3 Dong

Terdapat 2 agenda yang telah diketahui, gedung DPR/MPR RI dan stadion Gelora Bung Karno (GBK).

14 Mei 2022, pukul 10.00-12.00 WIB, 50 ribu buruh akan padati gedung DPR/MPR RI.

Kemudian dilanjutkan dengan agenda kedua menuju stadion Gelora Bung Karno (GBK), pukul 12.00-17.00 WIB.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah