10 SMA Terbaik di Depok Jawa Barat, Masuk Ranking 500 Besar Tingkat Nasional Versi LTMPT

- 13 Februari 2023, 11:14 WIB
10 SMA Terbaik di Depok Jawa Barat, Masuk Ranking 500 Besar Tingkat Nasional Versi LTMPT
10 SMA Terbaik di Depok Jawa Barat, Masuk Ranking 500 Besar Tingkat Nasional Versi LTMPT /Google Maps

PORTAL NGANJUK – Berikut 10 SMA Terbaik di Depok Jawa Barat yang Masuk Ranking 500 Besar Tingkat Nasional Versi LTMPT. Mau tahu sekolah apa saja? Simak informasinya di bawah ini.

Memilih sekolah merupakan salah satu keputusan penting yang harus diambil oleh setiap orang tua dan siswa. Oleh karena itu, memilih Sekolah Menengah Atas atau SMA terbaik di Depok Jawa Barat sangat penting bagi perkembangan siswa. Sekolah tersebut akan menjadi tempat belajar dan membentuk diri selama beberapa tahun yang akan mempengaruhi masa depan mereka.

Baca Juga: 3 SMA Terbaik di Cirebon Jawa Barat Sesuai Ranking 1.000 besar Nasional LTMPT, Cek di Sini!

Di Depok Jawa Barat, memiliki banyak pilihan SMA, mulai dari SMA Negeri hingga SMA swasta. Namun, tidak semua SMA sesuai dengan kebutuhan dan harapan setiap siswa. Oleh karena itu, penting bagi para calon peserta didik dan orang tua memilih SMA terbaik yang sesuai dengan kebutuhan dan harapan.

Berikut 10 SMA terbaik di Depok Jawa Barat yang Masuk Ranking 500 Besar Tingkat Nasional Versi LTMPT, dikutip nganjuk.pikiran-rakyat.com dari laman ltmpt.ac.id.

 

  1. SMAS ISLAM TERPADU NURUL FIKRI

Ranking Nasional: 123

NPSN: 20229157

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x