Pelaku Provokator Penyerangan Antar Suku di Yahukimo Diamankan Polisi

- 11 Oktober 2021, 09:00 WIB
Pelaku Provokator Penyerangan Antar Suku di Yahukimo Diamankan Polisi.
Pelaku Provokator Penyerangan Antar Suku di Yahukimo Diamankan Polisi. /Dokumen Polda Metro Jaya

PORTAL NGANJUK - Kepolisian berhasil meringkus 23 orang tersangka kasus aksi penyerangan terhadap suku Yali oleh masyarakat suku Kimyal di Distrik Dekai, Yahukimo pada Minggu, 3 Oktober 2021. 

Sekarang, Morume Keya Busup alias MKB juga dibekuk yang diduga sebagai dalang kerusuhan itu. 

Baca Juga: Pasangan Gay Ragil-Frederik Kini Miliki Anak, Netizen Bingung Soal Kehamilan!

“Jadi sampai saat ini sudah 23 tersangka yang ditahan oleh Polres Yahukimo,” terang Karopenmas Divisi Humas Polri, Brigjen Pol Rusdi Hartono di Mabes Polri yang dikutip dari PMJ News pada Minggu, 10 Oktober 2021.

Menurut hasil pemeriksaan awal, Morume adalah aktor yang menginisiasi terjadinya penyerangan terhadap suku Yali. 

Baca Juga: Nasib Pasangan Risky Billiar-Lesti Kejora Kini Menyedihkan Terlilit Banyak Hutang!

Jadi, peran Morume merupakan sebagai provokator kepada tersangka lainnya.

"Yang bersangkutan adalah yang menginisiasi, mengumpulkan dan menggerakkan daripada kelompok sehingga terjadi kekerasan di Yahukimo," ucapnya. 

Baca Juga: Mbah Mijan Ramalkan Umat Manusia Akan Segera Punah Dalam Waktu Dekat!

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah