Begini Cara Daftar Bantuan Set Top Box Gratis dari Kominfo, Bisa Ubah TV Analog Jadi TV Digital

- 3 November 2021, 08:00 WIB
Begini Cara Daftar Bantuan Set Top Box Gratis dari Kominfo, Bisa Ubah TV Analog Jadi TV Digital
Begini Cara Daftar Bantuan Set Top Box Gratis dari Kominfo, Bisa Ubah TV Analog Jadi TV Digital /Dok. Kominfo/

PORTAL NGANJUK – Dalam artikel ini akan membahas tentang cara daftar bantuan Set Top Box (STB) gratis yang diberikan oleh Kominfo.

Set Top Box (STB) sendiri memungkinkan untuk bisa menonton TV digital walau menggunakan TV analog.

Berikut akan dibagikan cara mendapatkan bantuan Set Top Box (STB) gratis Kominfo agar bisa nonton TV digital bagi Anda pemilik TV analog.

Baca Juga: 5 Arti Mimpi Gigi Copot, Salah Satunya Tanda akan Miskin!

Cara mendapatkan bantuan Set Top Box (STB) gratis Kominfo adalah lewat DTKS Kemensos.

Karena Kominfo memang hanya akan membagikan Set Top Box (STB) secara gratis kepada masyarakat yang namanya telah masuk ke DTKS Kemensos.

Selain terdaftar di DTKS Kemensos, calon penerima bantuan Set Top Box (STB) gratis Kominfo haruslah warga miskin pemilik TV analog.

Baca Juga: Perbedaan Fitur Free Fire Max dengan Free Fire Biasa, Tidak Untuk HP Kentang!

Hal ini sesuai tujuan diberikannya Set Top Box (STB) gratis Kominfo, yaitu untuk membantu warga miskin pemilik TV analog agar bisa ikut nonton TV digital.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Media Magelang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah