Kepala Umum Kadin Indonesia Sebut Masalah Minyak Goreng Bukan Hal Besar, Waspada Kenaikan Gas dan Batu Bara!

- 16 Maret 2022, 16:36 WIB
Kepala Umum Kadin Indonesia Sebut Masalah Minyak Goreng Bukan Hal Besar, Waspada Kenaikan Gas dan Batu Bara!
Kepala Umum Kadin Indonesia Sebut Masalah Minyak Goreng Bukan Hal Besar, Waspada Kenaikan Gas dan Batu Bara! /

PORTAL NGANJUK Informasi seputar kelangkaan minyak goreng masih memenuhi media berita dan menjadi buah bibir masyarakat Indonesia.

Ketua Umum Kadin Indonesia Arsjad Rasjid menjelaskanbahwa konflik yang terjadi antara Rusia dengan Ukraina memberikan pengaruh terhadap dampak ekonomi global.

Dampak ini juga dirasakan oleh berbagai macam negara di dunia termasuk Indonesia.

Baca Juga: Harga Eceran Tertinggi atau HET Minyak Goreng Kemasan Resmi Dicabut Mulai 16 Maret, Segini Harganya Sekarang

Hal tersebut dapat dilihat dari meningkatnya beberapa harga kebutuhan pokok di sejumlah negara terutama kelangkaan dan mahalnya minyak goreng.

"Karena konflik Rusia-Ukraina, minyak sunflower yang diproduksi di kedua negara itu tidak bisa diekspor. Sehingga ada peralihan ke minyak sawit yang membuat permintaan naik," ujar Arsjad.

Selain itu dibalik kelangkaan ini permintaan minyak sawit naik yang menyebabkan harganya juga ikut naik.

Namun, Arsjad mengatakan bahwa permasalahan minyak goreng ini bukan menjadi masalah besar di Indonesia.

Baca Juga: Peraturan Baru dari Pemerintah: HET Minyak Goreng Rp14.000 Per Liter Dicabut

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah