Terbaru! Polri Hentikan Proses Laporan Dugaan Pelecehan Seksual Kepada Putri Candrawathi, Ternyata…

- 13 Agustus 2022, 08:07 WIB
Dirtipidum Bareskrim Polri Brigjen Pol Andi Rian Djajadi saat memberikan keterangan pers semalam terkait perkembangan kasus dugaan pelecehan dan percobaan pembunuhan Putri Candrawathi istri Ferdy Sambo.
Dirtipidum Bareskrim Polri Brigjen Pol Andi Rian Djajadi saat memberikan keterangan pers semalam terkait perkembangan kasus dugaan pelecehan dan percobaan pembunuhan Putri Candrawathi istri Ferdy Sambo. /Foto : Fajar/PMJNews/

Awal kejadian bermula Brigadir J dipanggil oleh Ferdy sambo untuk berada di lokasi tempat kejadian perkara (TKP).

Lantas tidak disangka Putri teriak saat berada di dalam kamar, tentu ini membuat ajudan lain yang berada di lantai 2 terkejut.

Bergegas untuk ke bawah melihat kondisi, serta mencoba menanyakan apa yang sebenarnya terjadi, lantas skenario tembak-menembak dilakukan.

Baca Juga: Cek Fakta: Kapolri Tetapkan Putri Candrawathi menjadi Tersangka di Kasus Pembunuhan Brigadir J, Cek Faktanya

Seiring proses penyidikan terus berjalan, kini terungkap fakta baru bahwa Kapolri telah mengungkap tidak ada indikasi baku tembak, Brigadir J tewas karena penembakan.

Adu tembakan merupakan skenario yang dibuat-buat oleh tersangka utama Ferdy Sambo kepada penyidik Polri.

Direktorat Tindak Pidana Umum (Dittipidum) Bareskrim Polri secara resmi telah menolak melanjutkan laporan dari Putri Candrawathi, diduga laporan ikut termasuk dalam skenario pembunuhan berencana.

Tentu saja karena tindakan Putri Candrawathi yang mencoba memalsukan laporan, bisa saja dilibatkan dalam kasus pidana.

Meskipun demikian Agus menjelaskan proses penyidikan masih terus berlanjut, belum ada penjelasan lebih rinci dari tim penyidik Polri.

Baca Juga: Pemuda Ini Langsung Viral Usai Membongkar Sosok Asli Istri Ferdy Sambo, Putri Chandrawathi ke Publik

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: youtube Polri Tv Radio


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah