Jadwal Pendaftaran Hingga Inagurasi FHCI BUMN Lengkap! Rekruitmen Bersama BUMN Batch 2 Kini Telah Dibuka

- 2 Desember 2022, 11:50 WIB
Pendaftaran FHCI BUMN 2022, 30 BUMN termasuk rekrutmen PLN
Pendaftaran FHCI BUMN 2022, 30 BUMN termasuk rekrutmen PLN /FHCI

Bagi yang sudah pernah melakukan tes BUMN pasti tidak asing lagi dengan semboyan AKHLAK ini. Pendaftar harus perbanyak baca dan latihan soal-soal agar terbiasa saat mengerjakannya nanti.

Online tes tahap pertama ini akan dilangsungkan pada tanggal 21 Desember 2022 sampai dengan 28 Desember 2022. Pendaftar akan mendapatkan jadwal salah satu diantara tanggal-tanggal tersebut.

 Baca Juga: Link Nonton dan Streaming Drakor Berjudul Mr Queen Beserta Sinopsisnya!

  1. Tahap 3 – Online Tes Tahap 2

Tahap ketiga yakni Online tes tahap kedua, pada tahapan tes yang kedua ini peserta akan di uji dengan tes Bahasa Inggris. Pendaftar juga harus banyak latihan pada tes ini. Karena tidak sedikit yang gagal pada tes ini.

Tes tahap ketiga ini akan berlangsung pada tanggal 8 Januari 2023 sampai dengan 10 Januari 2023.

  1. Tahap 4 – TKB, Wawancara dan MCU

Jika pendaftar lolos pada seleksi tahap ketiga, maka pendaftar akan lanjut ke tahap 4 yakni Tes Kemampuan Bidang (TKB), wawancara serta Medical Check Up (MCU). Berlangsung pada tanggal 20 Januari 2023 sampai dengan 28 Januari 2023.

Baca Juga: Link Nonton Anime Jujutsu Kaisen 0 Movie 2022, Sub Indo, Full HD 105 Menit, Bukan di Anoboy Gratis Klik Disini

  1. Pengumuman Final Calon Pegawai BUMN

Tidak perlu menunggu waktu lama, pengumuman final calon pegawai BUMN akan diumumkan pada bulan Januari itu juga.

  1. Inagurasi

Proses atau tahapan paling akhir yakni proses inagurasi.

Semangat para pejuang FHCI BUMN Batch 2, semoga mendapat hasil terbaik dan selamat berjuang!

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x