Indonesia Raih Medali Perak Cabang Balap Sepeda putri di Tajikistan

- 29 Maret 2022, 11:02 WIB
Indonesia Raih Medali Perak Cabang Balap Sepeda putri di Tajikistan
Indonesia Raih Medali Perak Cabang Balap Sepeda putri di Tajikistan /Dok PB PBSI/

Ini merupakan pertama kali Indonesia menang untuk pebalap putri dalam nomor ITT dan menjadi juara di Asia.

Ungkapan ini disampaikan secara daring lewat video conference Pengurus Ikatan Sport Sepeda Indonesia (PB ISSI).

Banyak kerja keras, latihan yang dilakukan oleh wakil dari Indonesia dan bisa menjadi batu loncatan untuk tahap selanjutnya.

Baca Juga: One Piece Hadirkan Serial Live Action, Salah Satu Aktornya Peter Gadiot

Atlet Indonesia tidak boleh menyerah karena belum mendapatkan juara, atlet Indonesia harus bangga karena bisa ikut serta dalam Asian Road and Para Cycling Championship 2022.

Indonesia masih memiliki kesempatan untuk pertandingan yang akan datang dan harus lebih mempersiapkan diri agar siap menghadapi musuhnya.

Kegiatan olahraga atau pertandingan bisa dimasukkan ke dalam agenda diplomasi.

Menurut Fadjroel hubungan antar negara bisa diperkuat dengan adanya agenda olahraga atau diplomasi olahraga.

Baca Juga: Penipuan Dokumen dan Materai, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Usut Kasusnya

Karena itu Indonesia harus sering mengikuti pertandingan dan turnamen yang ada. Baik di tingkat Asia maupun tingkat dunia.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah