Walau sedang Krisis, Mengapa Pemain Top Tetap ingin Bela Barcelona? Berikut 6 Alasannya

- 1 April 2022, 18:30 WIB
Xavi Hernandez pelatih klub Barcelona saat di pertandingan sepak bola.
Xavi Hernandez pelatih klub Barcelona saat di pertandingan sepak bola. /twitter @LaLigaEn


PORTAL NGANJUK
Meski Barcelona sedang tidak baik-baik saja beberapa waktu lalu, namun banyak pemain top yang tetap ingin bermain untuk Barcelona.

Seperti yang sudah diketahui, Barcelona tahun lalu haruskehilangan sang mega bintang asal Argentina Lionel Messi.

Barcelona juga kehilangan Messi bukan tanpa sebab, saat itukeadaan finansial Barcelona sedang dalam kondisi yang memprihatinkan.

Hancurnya finansial Barcelona tersebut dikarenakan beberapakesalahan transfer serta skandal yang dibuat oleh presidenBarcelona sebelumnya, Josep Maria Bartomeu.

Berkat dosa-dosa Bartomeu tersebut, Barcelona bahkan sampaitidak bisa memperpanjang kontrak Messi karena aturan finansialfairplay.

Baca Juga: Profil Nada Tarina Putri Anak Angkat Deddy Corbuzier Lengkap Tanggal Lahir, Instagram, Orang Tua

Saat ini dibawah pemerintahan presiden terpilih selanjutnya, Joan Laporta Barcelona sedang dalam kondisi merangkak untukkembali ke era kejayaannya.

Yang menjadi sorotan bukanlah bagaimana Barcelona merangkak naik, namun mengapa beberapa nama besar mauuntuk bergabung membela klub asal Katalan tersebut.

Apa yang menjadi daya tarik dari Barcelona? Padahal diketahuiBarcelona sedang dalam keadaan diambang kebangkrutan.

Berikut ini adalah alas an mengapa pemain top eropa masihingin dan mau berseragam Barcelona:

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x