5 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaik di Kabupaten Tegal Paling Hits dan Instagramable!

5 Februari 2023, 10:20 WIB
5 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaik di Kabupaten Tegal Paling Hits dan Instagramable! /Instagram./@gaung_ebd

PORTAL NGANJUK – Tegal merupakan salah satu kabupaten yang direkomendasikan sebagai tempat wisata terbaik paling hits dan instagramable di Provinsi Jawa Tengah.

Kabupaten Tegal terletak berbatasan dengan Kabupaten Brebes disebelah barat serta Kabupaten Pemalang disebelah timur.

Kabupaten Tegal dikenal dengan Kota Bahari yang tumbuh menjadi pusat jasa dan perdagangan.

Berikut rangkuman Portal Nganjuk tentang 5 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaik di Kabupaten Tegal Paling Hits dan Instagramable:

Baca Juga: TERBARU! 6 Rekomendasi Tempat Wisata Terdekat di Kota Bekasi Paling Hits Buat Liburan

1.Curug Cantel

Curug Cantel menawarkan keindahan air terjun yang lumayan deras dikelilingi rerumputan hijau menyegarkan.

Tempat wisata menarik paling hits dan instagramable ini terdapat bongkahan batu besar yang indah di ujung pancuran yang bisa digunakan sebagai spot foto.

Curug Cantel terletak di Desa Sigedong, Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

2.Waduk Cacaban

Waduk Cacaban menawarkan keindahan alam danau buatan dengan air yang jernih.

Tempat wisata menarik paling hits dan instagramable ini dikenal dengan sunsetnya yang menawan dikelilingi hamparan pegunungan.

Waduk Cacaban terletak di Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

3.Pemandian Air Panas Guci

Pemandian Air Panas Guci menawarkan tempat pemandian yang dipercaya menyembuhkan berbagai penyakit. Tempat pemandian ini terdiri dari berbagai tingkatan.

Tempat wisata menarik paling hits dan instagramable ini memiliki air yang mengandung belerang sehingga terdapat bau khas saat wisatawan mandi.

Pemandian Air Panas Guci terletak di Desa Sigedong, Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

4.Pantai Purwahamba Indah

Pantai Purwahamba Indah menawarkan keindahan laut jawa yang memukau berwarna biru.

Tempat wisata menarik paling hits dan instagramable ini terdapat jembatan yang menjorok ke tengah laut yang bisa digunakan untuk bersantai atupun foto.

Pantai Purwahamba Indah terletak di Desa Purwahamba, Kecamatan Suradadi, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

5.Bukit Cepu

Bukit Cepu menawarkan keindahan pemandangan alam hamparan pegunungan yang dilengkapi dengan fasilitas tangga untuk mencapai puncaknya.

Tempat wisata menarik paling hits dan instagramable ini terdapat pohon pinus yang menyegarkan mata.

Bukit Cepu terletak di Desa Batumirah, Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

 Baca Juga: 5 Rekomendasi Curug di Sukabumi yang Lagi Viral, Dijamin Bikin Adem Pikiran

Sebelum berlibur ke tempat wisata terbaik di Kabupaten Tegal paling hits dan instagramable, ada baiknya gunakan tips berikut:

1.Sediakan uang receh seribuan atau dua ribuan. Hal ini agar mempermudah dalam membayar transaksi biaya parkir atau toilet.

2.Gunakan masker saat berkerumun dengan banyak orang agar tidak tertular penyakit yang berbahaya.

3.Pastikan baterai gadget terisi penuh agar puas dalam mendokumentasikan foto atau video selama perjalanan liburan.***

 

 

 

Editor: Yusuf Rafii

Tags

Terkini

Terpopuler