8 Rekomendasi Tempat Wisata Menarik di Bromo dan Sekitarnya yang Hits dan Instagramable

- 28 Juni 2023, 14:00 WIB
Gunung bromo salah satu tempat wisata Malang 2023 yang instagramable
Gunung bromo salah satu tempat wisata Malang 2023 yang instagramable /Tangkap layar channel YouTube Mickey Stotch/

Bukit Teletubbies berada di Gedong, Sariwani, Kec. Sukapura, Kab. Probolinggo.

2. Bukit Cinta

Bukit Cinta atau Love Hill, adalah bukit yang menyajikan keindahan pemandangan Bromo, dan tak ketinggalan golden sunrisenya yang memukau. Dari atas bukit, kamu akan disuguhi lanskap Gunung Bromo, Semeru dan Gunung Batok yang spektakuler.

Bukit Cinta berada di Wonokitri, Kec. Tosari, Kab. Pasuruan.

3. Puncak B29

Puncak B29 adalah bukit sebelah timur-tenggara kawasan Gunung Bromo, yang kerap disebut negeri diatas awan. Disebut demikian karena dari puncak ini, kamu bisa melihat lautan awan, yang akan membuatmu bak berada di atas awan, ditambah dengan cantiknya sunset dan sunrise yang tak kalah mengagumkan.

Puncak B29 berada di Desa Argosari, Kecamatan Senduro, Kabupaten Lumajang.

4. Seruni Point

Seruni Point atau juga biasa disebut Puncak Penanjakan 2, adalah spot hits untuk hunting golden sunrise yang menawan. Dari puncaknya kamu bisa menyaksikan pemandangan Gunung Bromo dan lautan pasirnya, serta matahari terbit yang sangat cantik.

Seruni Point berada di Ngadisari, Sukapura, Kec. Puspo, Kabupaten Probolinggo.

5. Air Terjun Tumpak Sewu

Air Terjun Tumpak Sewu salah satu wisata alam yang populer, dengan keindahan air terjun tinggi dan memiliki banyak aliran, mirip air terjun Niagara.

Air Terjun Tumpak Sewu memiliki ketinggian sekitar 120 meter, yang bisa kamu nikmati dari sebuah gardu pandang, atau trekking. Dari gardu pandang, selain pemandangan air terjun, Gunung Semeru juga terlihat di kejauhan yang tampak megah dan memukau.

Baca Juga: 8 Rekomendasi Tempat Wisata Menarik di Malang yang Hits dan Instagramable

Halaman:

Editor: Aditya Yalasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x