Mudik 2022, Pemkot Bandung Tugaskan Dishub Dukung Mudik dengan 7.000 Armada Bus

14 April 2022, 08:55 WIB
Mudik 2022, Pemkot Bandung Tugaskan Dishub Dukung Mudik Dengan 7.000 Armada Bus /Unsplash/@sarah_noltner

PORTAL NGANJUK – Mudik memiliki arti kembali pulang ke kampung halaman.

Mudik biasanya dilakukan ketika menjelang lebaran tiba.

Kegiatan mudik biasa dilakukan di Indonesia, dilakukan untuk menyambut hari raya Idul Fitri 1443 Hijriah.

Aktivitas mudik menjadi kebiasaan tahunan bagi seluruh umat islam yang ada di Indonesia.

Baca Juga: Download dan Nonton Anime Tate No Yuusha Nariagari Season 2 Episode 2 Sub Indo Terbaik, Link Streaming 1080p!

Saat ini seluruh umat islam di dunia melaksanakan salah satu perintah Allah, yaitu menjalankan ibadah puasa ramadhan.

Puasa dilakukan agar umat islam berusaha menahan segala godaan yang ada.

Baik berupa makanan, minuman, dan juga hawa nafsu lain.

Selain puasa, agenda seperti mudik pasti menjadi momen yang ditunggu-tunggu.

Mudik biasa dilakukan oleh seseorang yang bekerja atau menetap sementara di luar kota.

Mereka melakukan mudik untuk kembali ke kampung halaman dan bertemu keluarga tercinta.

Kepala Bidang Keselamatan dan Ketertiban Transportasi Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandung Asep Kuswara.

Baca Juga: Link Nonton One Piece Episode 1013 Gratis, Sub Indo, Kualitas 1080p, Streaming dan Download!

Dirinya menjelaskan bahwa untuk wilayah barat dan timur atau terminal Leuwipanjang dan terminal Cicaheum akan diturunkan sekitar 7.000 unit bus.

Unit ini diturunkan untuk mengatasi arus mudik yang akan terjadi menjelang hari raya Idul Fitri 1443 Hijriah.

Nanti akan direncanakan pemeriksaan dan cekkelayakan armada bus yang digunakan untuk angkutan mudik.

Agenda ini akan dilaksanakan 14 April 2022 dan pihak Asep akan bekerja sama dengan Kepolisian dan Organisasi Pengusaha Angkutan Darat (Organda).

Asep dan segenap anggota telah melakukan pengecekan terhadap 20 bus yang berada di terminal Leuwipanjang.

Dari pengecekkan hanya 2 bus yang dinyatakan layak untuk perjalanan mudik.

Jika kondisi seperti ini kemungkinan target 7.000 armada bus untuk mudik tidak akan tercapai.

Baca Juga: Link Nonton Dragon Ball Super Episode 131 Gratis, Sub Indo, Kualitas 1080p, Streaming dan Download

Menurut keterangan dari Asep, karena sudah 2 tahun pemerintah melarang untuk mudik, akhirnya berimbas pada armada bus.

Banyak bus yang tidak beroperasi dan kurang layak jika digunakan kembali.

Mengutip dari Asep "Contohnya itu banyak yang bermasalah di wiper atau pembersih kaca saat hujan. Meski sepele, tapi ini sangat dibutuhkan kalau hujan.”

Dirinya menghimbau masyarakat untuk tetap waspada dan diminta untuk selalu menjaga keselamatan.

Faktor keselamatan berlalu lintas harus dipikirkan dan juga prokes harus tetap dijalankan.

Memakai masker saat mudik juga bisa mencegah penularan, kelayakan kendaraan juga harus diperhatikan agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.

Baca Juga: Link Nonton Boruto Episode 244 Gratis, Sub Indo, Kualitas 1080p, Bisa Streaming dan Download

Menurut Asep puncak dari mudik lebaran 2022 akan terjadi 29 April 2022. Ini karena selaras dengan penetapan cuti bersama.

Artikel ini pernah tayang sebelumnya di Pikiran Rakyat.comberjudul “Jelang Mudik Lebaran 2022, Pemkot Bandung Turunkan 7.000 Bus untuk Angkut Pemudik Pulang Kampung.”***

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Pikiran Rakyat

Tags

Terkini

Terpopuler