11 Makanan Khas Vietnam Lezat yang Menarik untuk Dicoba

- 7 Januari 2023, 18:00 WIB
Vietnam mempunyai makanan lezat yang wajib dicoba, mulai dari makanan pedagang kaki lima, hingga makanan yang biasa disajikan di restoran.
Vietnam mempunyai makanan lezat yang wajib dicoba, mulai dari makanan pedagang kaki lima, hingga makanan yang biasa disajikan di restoran. /

Irisan daging babi panggang atau mie cao lau dan mie tebal seperti udon Jepang, kemudian disiram dengan kaldu sarat bumbu dan ditaburi bumbu segar.

  1. Com Ga

Com Ga adalah hidangan ayam dan nasi. Potongan ayam empuk disuwir, dicampur dengan kecap ikan dan bawang bombay, untuk menemani semangkuk nasi kunyit. Acar bawang merah, lobak, dan bumb disajikan di samping.

  1. Mi Quang

Sebagian sup, sebagian salad, Mi Quang hidangan mie kenyal dari provinsi Quang Nam di Vietnam Tengah.

Mie dan kaldu kuning cerah yang mengandung kunyit, serta kaya dengan minyak kacang, dengan topping sesuai selera seperti, udang, ayam atau babi.

  1. Banh Xeo

Makanan asal Delta Mekong, Banh Xeo banyak dimakan di sekitar Vietnam selatan dan tengah.

Adonan Banh Xeo terbuat dari tepung beras dan santan, berwarna kekuningan karena penambahan kunyit, dan diisi dengan irisan daging babi rebus, tauge, dan udang, lalu dilipat seperti crepes.

Baca Juga: Siap-siap! Korlantas Polri Akan Segera Berlakukan Penggolongan SIM C, Begini Ketentuannya

  1. Bun Cha

Bun Cha menjadi populer ketika mantan presiden Amerika Serikat Barack Obama digambarkan sedang menyantap makanan ini bersama Anthony Bourdain.

Hidangan klasik Utara ini terdiri dari bihun, irisan perut babi berbumbu, segunung sayuran segar, dan daging babi cincang yang berenang dalam mangkuk yang penuh dengan kaldu berbahan dasar kecap ikan.

  1. Goi Cuon

Goi Cuon adalah gulungan salad dari kulit semi-transparan yang terbuat dari lembaran kulit tepung beras.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah