Berikut Adalah 6 Penyebab Sakit Punggung yang Sering Diabaikan

- 9 November 2021, 17:45 WIB
image.gifPunggungmu Sering Nyeri Cenat-cenut? Inilah 7 Penyebab Sakit Punggung Atas dan Cara Mengatasinya
image.gifPunggungmu Sering Nyeri Cenat-cenut? Inilah 7 Penyebab Sakit Punggung Atas dan Cara Mengatasinya //Pexels/Karolina Grabowska//

PORTAL NGANJUK –   Sakit punggung hampir dialami banyak orang, minimal sekali dalam hidupnya.

Sakit punggung atau nyeri punggung bisa menyerang siapapun tak hanya orang dewasa anak kecil pun kerap merasakan.

area yang paling umum terserang adalah punggung bagian bawah. Alasannya, punggung bagian bawah menopang sebagian besar berat badan kita.

 Baca Juga: Hukum Berdoa di Kolom Komentar Menurut Islam, Lengkap Dengan Cara Menyikapi dan Penjelasan!

Seorang ahli bedah tulang belakang dan ortopedi bernama Gbolahan Okupadejo, MD yang berbasis di New York City, memberikan alasan dari penyebab sakit punggung, dilansir PORTAL NGANJUK dari Seputar Tangsel dalam artikel “6 Penyebab Sakit Punggung, Menurut Ahli Bedah Tulang Belakang, Jangan Diabaikan”.

  1. Dehidrasi

Penyebab pertama adalah dehidrasi, yakni kurangnya asupan cairan ke dalam tubuh.

"Ketika Anda mengalami dehidrasi , cakram tulang belakang kehilangan air dan tulang belakang Anda tertekan," kata Dr. Okubadejo.

Dan "Ketika ini terjadi, tulang belakang menerima kejutan penuh dari gerakan Anda, yang dapat menyebabkan rasa sakit." lanjutnya.

 Baca Juga: Arti Mimpi Jendela Rumah Pecah Menurut Primbon Jawa, Segera Introspeksi Diri!

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah