Bulan Ramadhan Penuh Berkah, Bolehkah Pasien Tuberkulosis (TBC) Mengikuti Puasa?

- 31 Maret 2023, 14:50 WIB
Bulan Ramadhan Penuh Berkah, Bolehkah Pasien Tuberkulosis (TBC) Mengikuti Puasa?
Bulan Ramadhan Penuh Berkah, Bolehkah Pasien Tuberkulosis (TBC) Mengikuti Puasa? /

Dokter Fathiyah mengatakan pasien perlu mengatur jadwal mengkonsumsi asupan suplemen vitamin D, walaupun tidak ada interaksi yang ditemukan apabila diminum bersamaan dengan obat TB, ia menyarankan obat TB diminum sebelum makan, sementara vitamin D setelah makan.

Namun, dia mengingatkan untuk pasien memeriksa kadar vitamin D pasien sebelum mengonsumsi suplemen vitamin D.

“Semua vitamin berperan dalam membangun sistem imun kita, salah satunya vitamin D. untuk dosisnya, kita harus tau dulu kadar vitamin D kita bagaimana, kalau sangat under, harus kita kejar misalnya dengan dosis 5000 IU per hari,” jelasnya.

Fathiah juga membahas mengenai aktivitas yang bisa dilakukan pasien TB selama Ramadhan, yakni mereka tetap bisa melakukan kegiatan seperti biasanya pada bulan-bulan lain.***

Halaman:

Editor: Muhafi Ali Fakhri

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x