Jangan Pernah Menghakimi Pilihan Hidup Orang Lain, Hak Prerogatif!

- 11 April 2023, 14:45 WIB
Ilustrasi jangan hakimi pilihan hidup orang lain
Ilustrasi jangan hakimi pilihan hidup orang lain /Pexels/

PORTAL NGANJUK Menghakimi pilihan hidup orang lain merupakan tindakan yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari.

Ini sering terjadi ketika seseorang merasa lebih pintar atau lebih berpengalaman daripada orang lain. Atau mungkin perilaku tersebut terjadi karena Anda khawatir dan hanya ingin memberikan saran terbaik.

Menghakimi pilihan hidup orang lain sebenarnya bukanlah langkah yang cerdas, apapun alasannya.

 Baca Juga: Tata Cara I'tikaf di Masjid, Ibadah yang Dianjurkan di 10 Malam Bulan Ramadhan!

Berikut adalah lima alasan mengapa kita tidak boleh menilai pilihan hidup orang lain dilansir dari Buku Islam inklusif : menuju sikap terbuka dalam beragama / Dr. Alwi Shihab

  1. Kita tidak memiliki pengalaman hidup yang sama

Setiap orang memiliki pengalaman hidup yang berbeda karena perbedaan latar belakang pendidikan, kondisi sosial, ekonomi dan budaya.

Dengan demikian, tidak ada formula yang tepat untuk menentukan apa yang terbaik bagi seseorang.

Pilihan hidup seseorang mungkin tidak sesuai dengan harapan orang lain. Tetapi Anda dapat yakin apakah itu hal yang tepat untuk Anda. Oleh karena itu, kita tidak berhak menilai pilihan hidup orang lain.

Baca Juga: Anime Kuma-kuma Bear Season 2 Tayang, Bentar Baca Dulu Sinopsisnya Baru Lihat Animenya!

Halaman:

Editor: Aditya Yalasena

Sumber: Buku Islam inklusif Dr. Alwi Shihab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x