Tagar ‘Penggadai Negeri’ Duduki Trending Twitter, Pemerintahan Jokowi Dapat Kritik Keras Tentang Hal Ini

- 3 Desember 2021, 13:48 WIB
Tagar ‘Penggadai Negeri’ Duduki Trending Twitter, Pemerintahan Jokowi Dapat Kritik Keras Tentang Hal Ini
Tagar ‘Penggadai Negeri’ Duduki Trending Twitter, Pemerintahan Jokowi Dapat Kritik Keras Tentang Hal Ini /Instagram.com/@jokowi

PORTAL NGANJUK – Hari ini Jumat, 3 Desember 2021 pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dapat kritik keras melalui media sosial Twitter.

Kritik kepada pemerintahan Jokowi hingga membuat kata kunci ‘Penggadai Negeri’ duduki trending Twitter Indonesia.

Netizen memberikan kritik keras kepada pemerintahan Jokowi dalam beberapa sektor.

Baca Juga: Bencana Besar Akan Melanda Seluruh Dunia Pada Tanggal 10 Desember 2021, Indigo Jelaskan Penyebabnya

Banyak netizen yang memberikan kritik terkait korupsi, hutang BUMN, hingga beberapa aset negara yang dikuasai oleh bangsa asing.

"Tol sudah dijual.. sekarang ini lagi, bandara dikelola bangsa asing. Setelah ini apa lagi yang akan dijual #PenggadaiNegeri," ujar akun @ileng_s, pada Jumat, 3 Desember 2021.

"Utang BUMN segini banyaknya buat apasih? Terus yang membayar siapa? #PenggadaiNegeri," sambung akun @t_adzky.

Baca Juga: Warga Twitter Kritik Aksi Mensos Risma Paksa Anak Tunarungu Berbicara: Belajar Lagi Ya Mengenai Disablitas!

"Rakyat tidak boleh kalah dengan pemerintahan Jokowi cs yang korup," lanjut akun @lihatdariatas.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: isu bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x