Kapan Pendaftaran PPPK Guru Tahap 3 Dibuka? Ini Jadwal, Syarat, Kriteria, hingga Passing Grade

- 4 Januari 2022, 12:47 WIB
Kapan Pendaftaran PPPK Guru Tahap 3 Dibuka? Ini Jadwal, Syarat, Kriteria, hingga Passing Grade
Kapan Pendaftaran PPPK Guru Tahap 3 Dibuka? Ini Jadwal, Syarat, Kriteria, hingga Passing Grade /sscasn.bkn.go.id

PORTAL NGANJUK – Berikut informasi lengkap tentang kapan pendaftaran PPPK Guru tahap 3 dibuka.

Selain jadwal pendaftaran PPPK Guru tahap 3, simak juga jadwal pendaftaran dibuka, syarat, kriteria, hingga passing grade tes.

Seperti diketahui, seleksi PPPK Guru saat ini telah sampai pengumuman kelulusan tahap 2, dan pendaftaran tahap 3 segera dibuka.

Baca Juga: Jadwal Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru 2021 Tahap 2, Cek Daftar Peserta Lulus di Link Ini

Dalam seleksi tes PPPK Guru ini, peserta yang belum mendapatkan kesempatan untuk lolos masih dapat berkesempatan untuk mengikuti tahap 3 ini.

PPPK Guru sendiri merupakan upaya Kemendikbudristek untuk mengangkat guru honorer menjadi salah satu dari Aparatur SIpil Negara atau ASN.

Saat ini Kemendikbudristek menargetkan 1 juta guru honorer yang dapat diangkat menjadi ASN dalam seleksi PPPK Guru ini. Namun dari 1 juta target, hanya akan dibuka 500 ribu peserta dalam satu tahap PPPK Guru 2021.

Baca Juga: Link Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru 2021 Tahap 2, Cek Daftar Peserta Lulus P3K di Link Ini

Adapun info terbaru saat ini terkait pembukaan pendaftaran PPPK Guru tahap 3 hingga saat ini masih belum diumumkan oleh panitia.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Info Semarang Raya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x